Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
ADARUSA
Suka
Favorit
Bagikan
2. Scene #2

Dua puluh satu jam sebelum kejadian di pohon beringin. Sekar bersama Cakra, Bayu, Rina, Bagas, Dinda, Lana, Anang dan Akbar sedang menuju kesebuah acara pernikahan salah satu sahabat dari mereka yaitu seorang perempuan yang bernama Hanum. Sekar dan teman-temannya pergi ke desa tempat Hanum menikah dengan menaiki kendaraan berupa mobil.

CAKRA

Bagaimana suasana pedesaan enakkan? RINA Enak banget, suasannya adem banget, ditambah gak macet lagi. BAGAS Enak sih, tapi kalau gak ada sinyal ya sama aja nanti kaya di zaman batu.

RINA

Dih! jadi orang kok candu banget sama handphone. Dinda juga dari tadi make up terus, mau ketemu siapa sih?

Terlihat Dinda sedang merias wajahnya, dengan cermin kecil yang dibawanya.

DINDA

Biarin aja! siapa tau ketemu jodoh kan disana! lihat aja si Bayu nanti juga ketemu jodohnya.

Dinda tersenyum kecil sambil merias wajahnya.

BAGAS

Iya ketemu jodoh sih, tapi jodoh yang tertunda karena diambil orang lain.

Semua seisi mobil tertawa sambil mengejek Bayu yang sedang menyetir. Sementara Sekar hanya menatap Bayu dengan muka yang sedikit melamun. Lalu mereka melanjutkan perjalanan mereka.

Bagikan
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Tidak ada komentar