Cuplikan Chapter ini
Ukiran di pintu itu tampak seperti pola biologis kompleks menyerupai tahapan mitosis dan meiosis yang biasa mereka pelajari di sekolahproses pembelahan sel yang berperan dalam pertumbuhan dan reproduksi Lingkaran-lingkaran kecil garis-garis bercabang serta pola simetris memenuhi permukaan pintu bercahaya itu memancarkan cahaya lembut yang berubah-ubah intensitasnyaAngga melirik ke arah Zunaira yang berdiri di sampingnya Lo bisa ini kan Nai suaranya terdengar pelan tapi penuh hara