Cuplikan Chapter ini
Kabar yang dibawa Pak Adam dan Pak Agam barusan membuat Ronny dan Mita lega Ternyata mulai tadi pagi Adhit sudah pindah di rawat inap biasa Sisa pemulihan sajaDengan akses khusus yang Rendra miliki karena mbaknya bekerja sebagai dokter di rumah sakit ini mereka bisa datang ke kamar Adhit meski sudah larut malam Rencananya cuma akan bertemu Rendra untuk berpamitan sajaBesok pagi Pak Agam yang menggantikan Rendra untuk menjaga Adhit Rendra spesialis jaga malam karena merasa pali