Cuplikan Chapter ini
Terdengar suara berisik dari ruang tengah aku pun membuka mata perlahan Rupanya aku ketiduran Kuraih HP yang tergeletak di samping kasur layarnya menyala menunjukkan pukul 1400Astagfirullahaladzim aku langsung bangkit setengah berlari ke luar kamarHujan masih mengguyur dengan derasnya Aku menatap keluar lewat jendela depan camp lalu buru-buru mengecek HP Sudah ada dua pesan dari IsaIsaMasih ujan aja ka gimana dongIsaKak Alana Aku pun langsung membalasAkuIsaaaaaaa