Cuplikan Chapter ini
ain Haji RasulSuatu pagi selesai subuh dengan takzim Hamka datang ke surau ayahnya di Sungai Batang Ketika orang sudah lengang dia beringsut duduk mendekat Rasanya tidak pernah dia datang khusus bersimpuh di depan ayahnya untuk berbicara sungguh-sungguh agar dia diajarkan ilmu Selama ini ayahnya lah yang memberinya ilmu saat dia minta atau tidak Tapi hari ini berbedaDengan lemah lembut disampaikannya keinginannya quotBuya bersediakah buya bersabar Ambo ingin b