Cuplikan Chapter ini
Amang Valdes dan seniornya Inang Mery telah kembali ke Balige Keduanya menyeberang dari Pelabuhan Nainggolan pada pukul delapan pagi Tidak ada perpisahan seperti film-film penuh tangisan atau dengan tarian pelepasan Tidak ada lambaian tangan yang berlebihan Semuanya biasa saja Amang Valdes dan seniornya Inang Mery memang tidak mau berlama di Nainggolan munculnya berita soal penolakan warga pada pengidap HIV itulah penyebabnya Jika keduanya tetap di Nainggolan House of love dan pengh