Cuplikan Chapter ini
BRUMM BRUMMSebuah kendaraan bermotor dengan dua roda terlihat melesat di jalan raya yang terletak di tengah hutan Kendaraan yang disebut sebagai Motosicca itu dikendarai oleh dua orang gadis Mereka berangkat dari Vestaria menuju sebuah kota yang lebih besar yang terletak di tengah-tengah daratan VitaniaJadi aku harus meninggalkan Vestaria Flo tanya Alisa yang dibonceng di belakangSayang sekali kau harus melakukannya Kau tidak akan mendapatkan apa pun di sana jawab FloOh b