Cuplikan Chapter ini
Bab 15Memento MoriHidupmu sesungguhnya mengajarkan banyak hal Fan ujar Pa Cipto sambil menyeruput kopinyaTerkhusus soal kehilanganYa Pak datang dan pergi Orang silih berganti ada yang datang dan banyak pula yang pergi jawab TaufanJadi kematian tentu bukan sesuatu yang menakutkan lagi Pada saatnya nanti aku dan kamu Fan akan dapat gilirannyaNgomong-ngomong soal kematian Pak tapi mengapa banyak orang yang takut dengan mati Mengapa juga orang tidak pernah sadar bahwa