Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Cerpen
Slice of Life
Bronze
Buku-Buku di Penjara
1
Suka
1,494
Dibaca

Aku menulis cerita ini dari dalam penjara. Ya, aku adalah seorang tahanan yang dihukum seumur hidup. Kawan, jika tulisanku ini berhasil dibaca olehmu, bukan berarti aku sudah mati. Namun, aku telah berhasil menyelesaikannya. Kawanku, ternyata menulis adalah suatu pekerjaan yang tidak bisa dianggap enteng. Terlebih, oleh orang yang baru mengenal buku di penjara sepertiku.

Sejujurnya, alasan aku bisa masuk penjara bukan karena telah melakukan kejahatan, tetapi, Aku hanya seorang tahanan pengganti. Ya, sungguh. Hey, penegasanku ini bukan suatu upaya untuk membuatmu percaya bahkan meminta untuk dikasihani. Terserah kepadamu, para pembacaku yang budiman—ah, itu pun jika ada yang mau membaca tulisan tak berbobot ini.

Aku mempelajari ilmu tentang logika dasar dari sebuah buku yang kubaca di penjara yang itu pun diajarkan oleh seorang “teman”, bahwa semua sebab ada akibatnya. Ah, ya, hukum kausalitas. Tunggu, janga...

Baca cerita ini lebih lanjut?
Rp1.000
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (0)
Rekomendasi dari Slice of Life
Cerpen
Bronze
Buku-Buku di Penjara
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Beli Salah, Tidak Juga Salah
Elsa Ayu
Cerpen
Bronze
Guru Anganmu Luas, Loyalitasmu Tanpa Batas
Sistiani Wahyuningdiyah
Cerpen
Bronze
Tertawan Mimpi
Sarah Teplaka
Cerpen
Esok Masih Akan Terus Berjalan
Rein Senja
Cerpen
Bronze
Baliho
Muhaimin El Lawi
Cerpen
Bronze
Peluh Demi Cita
Senya
Cerpen
Cerita Toko Kopi Padma
Ananda Putri Damayanti
Cerpen
SIAPKAH KAU TUK JATUH CINTA?
Permadi Adi Bakhtiar
Cerpen
Bronze
"Puss. . . Meong. . . "
Izzatunnisa Galih
Cerpen
Belati Kehidupan
Hanum Syifa
Cerpen
Buntu
Albadriyya_haw
Cerpen
Klung!
Zaki S. Piere
Cerpen
1/2 Nakal & 1/2 Polos (Tetangga Ku)
muhamad fahmi fadillah
Cerpen
Bronze
Kumpulan cerita inspiratif
Banana with Cucumber
Rekomendasi
Cerpen
Bronze
Buku-Buku di Penjara
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Sisifus Erostus not Ereksi
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Luka di Lutut Alberto & Kisah Monogusha Taro yang Ganjil
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Kematian Arifin Shuji
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Bintang Mati
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Aku Bersimpuh di Hadapan Kopi yang Tengah Ku Seduh
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Pemangsa Paling Kejam
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Cerita Calon Koruptor
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Balada Cinta Gila
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Botol Surat
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Cinta Buta
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Pietist
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Darahmu Tetap Saja Berwarna Merah
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Bau yang Menyeruak dari Mayat Sahabatku
Galang Gelar Taqwa
Cerpen
Bronze
Tugas Akhir
Galang Gelar Taqwa