Cuplikan Chapter ini
Chapter 4 Sarang Orc KecerobohanSetelah menerima buku dari penyihir Dimas memutuskan untuk beristirahat sejenak di tepi hutan sebelum melanjutkan perjalanan ke Gunung Aether Dia membuka buku itu dan mulai membacanya dengan seksama Setiap halaman penuh dengan peta kuno simbol-simbol misterius dan catatan tentang Orb of Transcendence Saat malam tiba Dimas memutuskan untuk tidur menyimpan buku itu di dalam tasnyaKeesokan paginya Dimas melanjutkan perjalanannya dengan semangat baru