Cuplikan Chapter ini
Pagi itu Day sudah berada di depan pintu rumah Ciara dia menekan tombol masuk ke rumah dan mendapati Ciara sedang berada di dapur Seketika Day teringat perkataan Juno supaya tidak berlebihan dalam bersikapPadahal aku juga tidak berlebihan Day bergumam sendiri dia masuk tidak membawa apapun dan dia hanya menggenakan pakaian biasa kaos dan juga celana joger Hari ini dia memang tidak berniat untuk pergi ke kantorAh Mau kopi Ciara terlihat masih lesu mungkin saja dia baru bangun