Sampeyan = kamu (digunakan untuk menyapa orang yang lebih tua atau belum kenal akrab, sebagai bentuk penghormatan).
Mblendung = cembung.
Penguk = apak.
Andeng-andeng = tahi lalat.
Dingklik = kursi kecil yang apabila duduk di atasnya membentuk posisi setengah jongkok.
Mringkili = baru tumbuh.