Cuplikan Chapter ini
Judul Langit Yang Retak dan Cahaya Yang Kembali Penulis Rana Kurniawan Sudah dua bulan sejak Risa pergi dari Langit BaruKonter masih berdiri tapi suasananya tak samaTak ada lagi suara tawa anak-anak tak ada langkah kecil yang berlari sambil membawa buku lusuhHanya Rana sendirian di antara kabel charger kartu perdana dan papan yang warnanya mulai pudar--- RanaPagi itu Rana membuka konter seperti biasaSenyumnya tetap sama tapi matanya tak lagi secerah duluIa masih mengajar