Cuplikan Chapter ini
Diam-Diam Mengambil Foto Suami 16Diam-diam aku mengambil foto suamiku saat sedangByuuurJantungku tersentak hebat Rasa ngeri merobek-robek hati Suara jebur terdengar keras diiringi oleh rasa sakit yang meresap sampai ke tulang Gelap Pikiranku kosong Aku hanya merasa seluruh tubuh terasa kaku dan dinginZila Zila Zila Mas NandaTubuhku tersentak keras Leher sakit dan air menghambur keluar dari mulut Buram aku melihat wajah Mas Nanda Dia terlihat khawatir