Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Flash
Drama
Cerita Di Bulan Agustus
4
Suka
4,515
Dibaca
Cerpen ini masih diperiksa oleh kurator

Agustus......

Ada apa dengan bulan Agustus ini Rara?.

Yang pertama harusnya Rara mendapatkan gaji di pending dulu karena, murid les privat Rara sakit. Yang tadinya di Minggu itu 2 kali pertemuan ( les 2 kali seminggu ) libur sementara waktu sampai murid Rara sembuh.

Yang kedua karena kebutuhan begitu mendesak, Rara meminta ambil gaji duluan lewat chatting kepada owner LBB KF ( sebut saja begitu ) tidak ada respon hanya sebatas di read saja. Bukan hanya sekali tapi dua kali ngeselin......

Yang Ketiga mendapatkan kabar kurang mengenakkan nih bisa dikatakan di tikung teman sendiri. Bukan soal pasangan tapi ini lebih ke ikut - ikutan gitu Rara buat suatu karya di tiru deh.

Yang keempat tetap sama aktivitas Rara ngelembur menulis novel namun hasil dari ngelembur ini belum membuahkan hasil yang seperti Rara inginkan ( karyanya di apresiasi ) untuk di filmkan, pendapatan dari menulis novel masih zonk ya intinya belum sesuai harapan.

Yang kelima kabar kurang mengenakkan lagi nih ayah Rara lagi pusing mencari uang untuk bisa segera membayar hutang piutangnya tersebut. Ya Rara sebagai anak pertama kena semprot bahkan sering di ungkit - ungkit tidak bisa membantu perekonomian keluarganya ( membantu perekonomian ayahnya itu ).

Yang keenam Alhamdulillah kabar baik tiba - tiba di chat oleh salah satu wali murid les privat Rara bahwa ia akan diberikan uang sebesar Rp 100.000. Kebetulan banget nggak ada pegangan ( duit ) sudah sebulan ini puasa padahal kepengen ngemil.

Terimakasih tuhan Alhamdulillah rezeki datang di saat memang lagi butuh duit.

Semoga kedepannya akan terus mendapatkan kabar baik sesuai yang Rara harapkan menjadi Novelis terkenal, karya - karyanya di filmkan. Dan hal - hal buruk di jauhkan.

Amieeeeeeennnn.....ya rabbal alamin......

Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Tidak ada komentar
Rekomendasi dari Drama
Flash
Cerita Di Bulan Agustus
RF96
Novel
Cinta Lintas Usia
Arif Ramadhan
Flash
Bronze
Untuk Sendiri
B12
Flash
Bronze
Upacara pagi pancasila
Rizky aditya
Cerpen
Bronze
Pukat Hayat
Larasatijingga
Novel
Kala Cinta Bukan Berwarna Merah
ab
Flash
Love Yourself
Rahma Pangestuti
Flash
Mimpi Yang Lain
Elisabeth Purba
Flash
Sang Pengasuh
SURIYANA
Flash
SSB
Deden Darmawan
Flash
Bronze
HALLO
Deeta Pratiwi
Cerpen
Impian Masa Depan
Erlani Puspita
Novel
Bronze
ANYTHING COULD HAPPEN
Katarina Kallinda
Cerpen
Bronze
Bocah Pecandu Lem
Muhammad Ilfan Zulfani
Novel
Bronze
Half Brother's
Hideyo Sakura
Rekomendasi
Flash
Cerita Di Bulan Agustus
RF96
Skrip Film
MENTARI PERLAHAN BERSINAR
RF96
Skrip Film
TAKDIR ATAU KESIALAN??
RF96
Novel
RARA'S STORY
RF96
Novel
ADAKAH TEMPAT TERNYAMAN?
RF96
Novel
OPEN THE HEART
RF96
Novel
I'M TIRED
RF96
Novel
TELUH
RF96
Skrip Film
MENGAPA DIBEDAKAN??
RF96
Skrip Film
2016
RF96
Skrip Film
TELUH
RF96
Novel
BLUE
RF96
Novel
RESOLUSI 2023
RF96
Novel
TURKI IT'S MY DREAM
RF96
Novel
6 SERANGKAI
RF96