Oktaf adalah putra bungsu raja Elvhia. Dia terlahir sebagai pengguna Manna terlemah dan menjadi aib bagi keluarga kerajaan. Tetapi siapa sangka nasibnya berubah setelah menerima tanda anugrah.
Dahulu suku penyihir dan para pengguna manna hidup berdampingan dengan damai. tetapi semua kedamaian itu berubah. "perjanjian damai" telah dilanggar. Satu-satunya yang tersisa hanyalah Manna sang kaisar. Tetapi kemanakah Manna itu sekarang?