Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Cerpen
Slice of Life
Bronze
Sarah Choice
1
Suka
5,166
Dibaca

“Lo sama Ka Radit gimana, Sar?”

Aku hampir menyemburkan es matcha yang sudah hampir mencapai kerongkongan. Mataku mendelik tajam pada si penanya yang saat ini tengah menampilan cengiran khasnya. Sedetik kemudian aku kembali menetralkan ekspresi dan berusaha menelan cairan hijau itu dengan ogah-ogahan. 

Sama sekali tidak menyangka hanya dengan mendengar nama seseorang sudah dapat menghancurkan moodku dalam sekejap. Bibirku kembali bergerak menyesap cairan hijau itu perlahan sebelum menjawab pertanyaan Nabula.

“Ya gitu aja,” jawabku ambigu.

“Ya gitu, gimana? Friend with benefit tapi nggak tidur?” serobot Nabula membuatk...

Baca cerita ini lebih lanjut?
Rp1.000
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (0)
Rekomendasi dari Slice of Life
Cerpen
Bronze
Sarah Choice
wia ukhrowia
Cerpen
Bronze
Bukan Dari Mereka
Shinta Larasati Hardjono
Cerpen
Bronze
ᏢᎯᏁᎠᎯ 𝐟𝐞𝐞𝐥𝐬 𝐉𝐞𝐚𝐥𝐨𝐮𝐬
Langitttmallam
Cerpen
Bronze
Enchanted
Lady Queen
Cerpen
Retak Dinding Rumah Petak
Duwi Rachmawati
Cerpen
Bronze
Pembaca Baju
Ferdiagus Rudi Junaedi
Cerpen
Kisah Rubah
Rafael Yanuar
Cerpen
KALAU ADA YANG SULIT, KENAPA HARUS DIPERMUDAH?
Yunia Susanti
Cerpen
Kos Pepaya
Tiara Dzawata Afnani
Cerpen
Bronze
Setelah Malin Menjadi Batu: Doa Uni Salamah
Jasma Ryadi
Cerpen
Tanah Tuhan Sudah Dicuri
Laila Ziadatul Khair
Cerpen
Bronze
Hidupmu
Yukina Gelia
Cerpen
Di Atas Piring
Cindy meilana
Cerpen
Bronze
Negeri Seribu Bukit
Daud Farma
Cerpen
Bronze
Keluarga bahagia dibalik senyum sederhana
Ryan Wijayanto
Rekomendasi
Cerpen
Bronze
Sarah Choice
wia ukhrowia