Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Cerpen
Religi
Bronze
PESAWAT TERTEMBAK DI HARI LEBARAN
0
Suka
2,773
Dibaca

SEJAK nekad menikah dengan Frandy di KUA pada tujuh tahun lampau, Nadya tak pernah berkumpul dengan Annemie ibunya. Perempuan paroh baya berdarah blasteran Jawa-Belanda yang tak menyetujui perkawinan Frandy-Nadya itu lebih memilih meningalkan Jakarta. Singgah di rumah warisan mendiang suaminya di bilangan Anna Paulowna, Noord Holand.

Perpisahan dengan Annemie adalah kenestapaan bagi Nadya. Kenestapaan itu kian dirasakan Nadya pada setiap hari lebaran. Karena Nadya tak pernah bertatap muka dengan ibunya untuk mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri sebelum sungkem di bawah lututnya. Benar kata hati Nadya, kalau ibunya masih bersikukuh menolak Frandy sebagai menantunya.

Di hadapan Lily – anak semata wayangnya yang masih TK 0 Besar – kenestapaan Lidya merangkak menuju puncaknya. Air mata Lidya yang sederas hu...

Baca cerita ini lebih lanjut?
Rp3.000
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (0)
Rekomendasi dari Religi
Cerpen
Bronze
PESAWAT TERTEMBAK DI HARI LEBARAN
Sri Wintala Achmad
Novel
Gold
Melampaui Mimpi Bersama Anies Baswedan Twitterland
Mizan Publishing
Flash
Surga di telapak kaki Ibu
Yulia Fahri
Novel
Gold
Love & Happiness
Mizan Publishing
Cerpen
Bronze
LUKISAN LELAKI MEMPERSEMBAHKAN DOMBA
Sri Wintala Achmad
Novel
Gold
Hidup Kadang Begitu
Noura Publishing
Novel
Bronze
Mengejar Cinta Ustaz Tampan
LeeNaGie
Novel
Gold
Beasiswa di Telapak Kaki Ibu
Mizan Publishing
Novel
Bronze
The Perfect Muslimah (Chanbaek GS versi Islam)
Faradila Anggi
Novel
Gold
Para Penentang Muhammad Saw
Mizan Publishing
Cerpen
Aku Bukan Maria
Hadis Mevlana
Skrip Film
Menikung Sepertiga Malam
Reyhan Arrasuli
Novel
Gold
Rezeki Nomplok
Mizan Publishing
Novel
Ayam Kampus Story
Sukma Maddi
Novel
Bronze
RANGGAS
Abdul Khalim
Rekomendasi
Cerpen
Bronze
PESAWAT TERTEMBAK DI HARI LEBARAN
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
LUKISAN LELAKI MEMPERSEMBAHKAN DOMBA
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
Juru Kunci Makam yang Tertangkap KPK
Sri Wintala Achmad
Novel
Smaradahana Gua Gato
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
MATAHARI BIRU DI LANGIT LEBARAN
Sri Wintala Achmad
Novel
Bronze
RANGGA WARSITA (SULUK SUNGSANG BAWANA BALIK)
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
PEREMPUAN BATU
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
ORANG-ORANG SERIGALA
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
Antara Kekasih Bayangan di Cermin dan Cinta Lelaki
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
SAVITRI
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
Matahari Kembar di Langit Bruistagi
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
Bintang-Bintang Jatuh di Pangkuan
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
ANJING YANG MENJADI MALING
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
TUYUL
Sri Wintala Achmad
Cerpen
Bronze
LALAT-LALAT BERSAYAP DURI
Sri Wintala Achmad