Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Cerpen
Romantis
Bronze
Menjemput Nona
1
Suka
3,923
Dibaca

Bu, kau menyebalkan, tapi sumpah mati aku sayang. Seenaknya saja lewat di depanku, membawa kilau gemerlapan, membuat mataku sakit, lantas berlalu begitu saja. Ah, Bu. Tidak. Aku tidak suka memanggilmu Ibu. Kau terlalu cantik untuk panggilan yang membuat otakku membayangkan sosok guru galak menyebalkan dengan bola mata nyaris keluar dan senang sekali menyuruhku menyikat WC. Huh, memangnya aku cleaning service. Dasar. 

Tidak. Kau lebih bagus dipanggil Nona, Cantik, Adinda, Jelita. Oh, tidak. Lihat kan? Memikirkanmu saja membuatku gila.

Kau seperti kejora. Berkilat-kilat sinarnya. Sesaat saja hadirnya. Lantas pergi. Meninggalkan kekosongan di sini. Entah sini mana....

Baca cerita ini lebih lanjut?
Rp1.000
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Tidak ada komentar
Rekomendasi dari Romantis
Flash
Salah Panggil
Nur Rama Data Kapentas
Cerpen
Bronze
Menjemput Nona
Djoana Jasmine
Novel
Bronze
Setelah Patah Hati
Nur Afriyanti
Novel
Bronze
It's Me, April
Siti Nur Laela K
Novel
Kisah Haru Pemuda Desa Yang Lugu part 1
Singgih Atmojo
Novel
Gold
Girls Meet Boy
Gagas Media
Flash
JODOHKU NYUNGSEP DI BAWAH PERAHU KETEK
Flora Darma Xu
Cerpen
Bronze
BERMADU ATAU ANDARTU?
Iman Siputra
Novel
Sincerity of Love
Candahujan
Novel
Bronze
KENANGAN
Dyah Yuukita
Novel
Bucin
Ello Aris
Novel
Gold
Never be Us
Bentang Pustaka
Novel
Bronze
The Privacy
Daniella Jeslynn
Cerpen
Sweet Ta'aruf
Trippleju
Novel
Gold
Pride and Prejudice
Mizan Publishing
Rekomendasi
Cerpen
Bronze
Menjemput Nona
Djoana Jasmine
Cerpen
Bronze
Dekap Rindu
Djoana Jasmine