Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Cerpen
Sejarah
Bronze
LARUNG SESAJI
0
Suka
854
Dibaca
Cerpen ini masih diperiksa oleh kurator

Bukankah Dewi Kilisuci itu hanya legenda, Nek? Tapi, mengapa kau membencinya begitu rupa?

 

***

 APAKAH manusia harus menjadi tua?

 Namun, nenekku tidak hanya tua. Dia juga tuli dan pikun. Tubuhnya ringkih, kulitnya keras dan berkerut-kerut seperti kulit batang akasia yang kering terbakar panas. Tulang-tulangnya telah kehilangan kalsium hingga duduk pun tidak lagi tegak.

 Nek, kenapa manusia harus menjadi tua? Tidakkah kau rindu pada masa mudamu dulu? Saat parasmu masih yang tercantik di desa ini. Nek, bahkan rambutmu pun kini memutih. Waktukah yang telah mengubahnya atau kerinduanmu pada Kawah Keludka...

Baca cerita ini lebih lanjut?
Rp3,000
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Tidak ada komentar
Rekomendasi dari Sejarah
Cerpen
Bronze
LARUNG SESAJI
Mechamaru
Flash
PELUKAN SETENGAH ABAD
Faisal Syahreza
Flash
Bronze
Raja Angga Karna
Hesti Ary Windiastuti
Novel
Gold
Kartini (Movie Tie-In)
Noura Publishing
Novel
Gold
Fantasteen Far Away
Mizan Publishing
Novel
Bronze
Tarka Sengkalan & Simbol Masa 1997/98
RK Awan
Flash
Sang Hyang Wenang
Nur Khafidhin
Novel
Gold
Di Balik Gerbang
Bentang Pustaka
Novel
Bronze
DIERJA, 1998 (Gula-Gula-Gila)
Ana Latifa
Novel
Legenda Naga
Mindiptono Akbar
Novel
Bronze
Jeritan Pilu Gadis Bermata Sipit 98
Husnul Khotimah
Novel
Pesan Dari Ibu
Rizki Pratama Ningrum
Novel
Gold
Fields of Blood
Mizan Publishing
Novel
Gold
Ahok
Noura Publishing
Flash
Keris Bima Sakti: The Return of Jena Teke
Vitri Dwi Mantik
Rekomendasi
Cerpen
Bronze
LARUNG SESAJI
Mechamaru
Novel
Bronze
GRAHANA
Mechamaru
Cerpen
Bronze
TELAGA DUKA
Mechamaru
Cerpen
Bronze
SKETSA BAPAK
Mechamaru