Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Cerpen
Slice of Life
Bronze
Bacaan untuk Seb
1
Suka
1,827
Dibaca

Siang sedang terik, namun Seb tak begitu terpengaruh. Ia tetap tenang duduk di atas tumpukan kardus bekas yang dijaganya sejak sejam yang lalu. Bocah sepuluh tahun itu belum sadar jika terik matahari mulai memanaskan puncak kepala. Sementara teman-teman di sekelilingnya sibuk mengumpulkan kardus dan koran bekas untuk dijual, Seb masih berkutat dengan majalah berisi tulisan yang nyaris kabur dimakan usia. Bahkan, untuk membaca pun ia harus mengeja dengan keras.

Majalah usang yang sudah tak bersampul itu ditemukannya saat memulung. Jika biasanya dia belajar membaca dari koran—dengan tulisan kecil tentang politik dan masalah perkotaan yang tak dimengertinya—kini bocah berambut cepak itu lebih nyaman membaca cerita anak-anak lengk...

Baca cerita ini lebih lanjut?
Rp9.000
Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (0)
Rekomendasi dari Slice of Life
Cerpen
Bronze
Bacaan untuk Seb
Amarta Shandy
Cerpen
Tanah Tuhan Sudah Dicuri
Laila Ziadatul Khair
Cerpen
Bronze
Persahabatan Antar Planet
Shinta Larasati Hardjono
Cerpen
Mencari Konsep Sabar
Dhawy Febrianti
Cerpen
Di Antara Dua Dunia
Yovinus
Cerpen
24 Jam
Devi Wulandari
Cerpen
Kartini dan Sekolah Terbaiknya
Sucayono
Cerpen
KALAU ADA YANG SULIT, KENAPA HARUS DIPERMUDAH?
Yunia Susanti
Cerpen
Terra Valley Rise of The Golem Empire
Tourtaleslights
Cerpen
Bronze
Bintang Kecil di Jendela
Novita Ledo
Cerpen
Bronze
Mendekap Surga
Trippleju
Cerpen
Bronze
Harapan dari Sepiring Nasi
Saifoel Hakim
Cerpen
Bronze
Sarah Choice
wia ukhrowia
Cerpen
Mekarnya Mahkota Anggrek Larat
Angelica Eleyda Hitjahubessy
Cerpen
Kompas
Hai Ra
Rekomendasi
Cerpen
Bronze
Bacaan untuk Seb
Amarta Shandy
Flash
Bronze
Surat Untuknya
Amarta Shandy
Cerpen
Bronze
Musuh dalam Rasa Cinta
Amarta Shandy
Cerpen
Bronze
Kalau Saja Orang Itu Dia
Amarta Shandy
Novel
Bronze
Camy yang Tak Bicara
Amarta Shandy