Halaman ini mengandung Konten Dewasa. Jika usia kamu dibawah 18 tahun, mohon untuk tidak mengakses halaman ini
Fitur ini untuk akun Premium
Upgrade ke premium untuk fitur lengkap Kwikku
Baca karya premium
Lebih banyak diskon
Fitur lebih banyak
Waktunya berkarya
Jangan tunggu nanti tapi sekarang. Hari ini menentukan siapa kamu 5 sampai 10 tahun kedepan
Hallo Author
Kunjungi halaman author untuk memublikasikan karyamu di Kwikku, mulai dari Novel, Webtoon, Flash Fiction, Cover Book, dan Skrip Film
Kami mencoba menghargai author dari tindakan "Pembajakan", dan kami juga mengharapkan Anda demikian
Paket Berlangganan
Dengan menjadi bagian dari pengguna berlangganan. Kamu bisa mengakses berbagai manfaat yang kami berikan. Selain itu kamu juga bisa membaca ribuan cerita berbayar (yang berpartisipasi) tanpa perlu biaya tambahan
Kamu akan diarahkan ke Aplikasi Kwikku...
Unduh kwikku untuk akses yang lebih mudah
Scan untuk mengakses karya atau profil secara langsung.
Arai Mustofa tidak pernah menyangka dapat melihat Kiai Haji Zainal Wahid dalam rupa yang nyata, bernapas, dan hidup. Padahal setiap bulan para santri selalu berziarah ke makam pendiri pondok pesantrennya tersebut.
Arai pun tidak mengerti mengapa dirinya tiba-tiba memasuki zaman kolonialisme Belanda. Dia bahkan nyaris dipenjara karena tidak sanggup menjelaskan mengenai identitasnya.
Arai kebingungan dan berharap bisa segera pulang. Namun, hanya tersisa tiga pilihan baginya: mati kelaparan, mati di penjara kolonial, atau mati bersama calon pendiri pondoknya dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia.
ini salah satu cerita event kisah ghaib pesantren yg kubaca, dan kulihat kakak ini membuat cerita yg berbeda, disaat yg lain pada bikin serita horor seram, kakak ini mengangkat masa perjuangan kemerdekaan