Cuplikan Chapter ini
Jujur saja sampai sekarang Darmanto tak paham apa alasan ayahnya berbelot dan berubah menjadi penjahat yang sebenarnyaApa karena pengkhianatan Atau mungkin wanita Sejak dulu spekulasi liar selalu menari-nari di kepala Darmanto Tapi tak ada satupun yang terjawabKini usia ayahnya sudah menginjak 65 tahun tapi tak sedikitpun pria itu berniat untuk berhenti dari lingkaran kejahatan yang seakan tiada habisnyaSetelah melihat Arbian lebih tenang Darmanto langsung menyeretnya menuju rua