Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Flash
Romantis
Kimia
1
Suka
13
Dibaca

‎Percayakah kamu bahwa imajinasi kuat bisa memanifestasikan seseorang di dimensi lain? Tuhan membatasi mereka dengan dinding tipis yang tak kasatmata. Mereka berbagi ruangan yang sama, namun tidak menyadari satu sama lain. Inilah yang dialami Adi dan Lala.

‎​Adi, pemuda 21 tahun pengidap disleksia, menghabiskan waktu di tempat tidur dengan menggambar Lala sebagai teman khayalannya. Di dimensi lain, Lala yang lumpuh juga membayangkan Adi dan menuliskannya dalam novel. Apa yang mereka bayangkan menjadi nyata; Adi menggambar Lala bisa berjalan, dan Lala sembuh. Lala menulis Adi bisa membaca, dan disleksia Adi sirna. Namun, mereka lupa menuliskan alasan kesembuhan itu, membuat orang sekitar merasa aneh.

‎​Setelah sembuh, keduanya bekerja di warnet yang sama, namun tetap di dimensi berbeda. Mereka hanya bisa saling merasakan melalui kreativitas. Cinta tumbuh pada karakter imajiner, hingga mereka menutup hati bagi orang nyata. Keyakinan mereka hampir meruntuhkan dinding dimensi, namun para Malaikat yang menyamar sebagai manusia terus meyakinkan mereka bahwa sosok itu tidak nyata. Para Malaikat ini memengaruhi orang-orang sekitar lewat obrolan santai untuk menjaga sekat dimensi agar tidak runtuh.

‎​Hubungan mereka layaknya teori Kimia; bisa dicampur namun tak pernah benar-benar menyatu. Takdir mereka dibiarkan menggantung, antara nyata dan tiada.

‎​

‎Di sebuah restoran, mereka duduk di meja yang sama namun berbeda dimensi. Di tengah keramaian, Lala menulis tentang Adi, dan Adi menggambar sosok Lala. Sekembalinya ke rumah, Adi menggambar Lala datang mengetuk pintunya, sementara Lala menulis Adi datang dengan motor usangnya. Keduanya siap mengetuk pintu pencipta mereka. Sebelum ketukan terdengar, mereka saling melihat bayangan masing-masing dan tersenyum sangat bahagia.

Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (1)
Rekomendasi dari Romantis
Flash
Kimia
Rere Valencia
Novel
Love In The Time Of Pandemic
waliyadi
Flash
Bronze
Terbawa Suasana ke Dia
Nuel Lubis
Skrip Film
The Game Of Love
Okky Hermawan Susanto
Novel
Bronze
ANATA DAKE
Yattis Ai
Flash
PAMIT
Hans Wysiwyg
Flash
Cinta Sepertiga Malam
Awan ElBiru
Novel
Gold
Surat cinta dari rindu
Noura Publishing
Novel
Bronze
Boyfriend Hunting
Stella
Flash
SANG PUJANGGA
D. Rasidi
Cerpen
Bronze
SATU TITIK: TANPA BERTANYA NAMA
Wafa Nabila
Flash
Bronze
Fake Account
Vebrian D. Langkai
Novel
Cerita Waktu yang Tak Lagi Sama
Rezky Ananda
Novel
Cinta dan Salib, di Langit Bandung
Pena Akara
Novel
Dear F, Thanks You.
Rara Rahmadani
Rekomendasi
Flash
Kimia
Rere Valencia
Flash
Saga Recorded: Empat Hari Menuju Sempurna
Rere Valencia
Cerpen
Bronze
Pandanglah Langit Di Atas Sana, Maru!
Rere Valencia
Skrip Film
Remuk
Rere Valencia
Skrip Film
Pahit
Rere Valencia
Novel
Destiny
Rere Valencia
Flash
Bronze
Adel Tersayang
Rere Valencia
Novel
Berharga
Rere Valencia
Skrip Film
Buih Pikiran
Rere Valencia
Flash
Bronze
Airmata Derita
Rere Valencia
Flash
Bronze
Judulnya Nanti, Ya!
Rere Valencia
Cerpen
Bronze
Saksi Sekejap
Rere Valencia
Cerpen
Bronze
Dinding
Rere Valencia
Cerpen
Bronze
Paris, 4 Mei
Rere Valencia
Flash
Bronze
Tak Bisa Memilih
Rere Valencia