Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Flash
Drama
Pilih Baju Lagi
21
Suka
28,117
Dibaca

Sekali lagi saya baca pesan di grup aplikasi perpesanan. Benar, acara kongkow-nya hari ini. Kangen sekali ngopi bersama teman-teman setelah setahun mengurung diri. Saya pilih baju dari lemari.

"Ini udah jelek. Udah jelek. Udah jelek." Satu per satu disortir sampai saya temukan yang masih bagus.

Selagi dandan, ada notifikasi pesan baru. Rupanya permintaan sumbangan pakaian bekas untuk korban musibah. Saya pilih lagi dari tumpukan yang sama.

"Ini masih bagus. Masih bagus. Masih bagus." Satu per satu disortir sampai saya temukan yang sudah jelek.

Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (4)
Rekomendasi dari Drama
Novel
Gold
Jodoh
Bentang Pustaka
Flash
Pilih Baju Lagi
Deden Darmawan
Flash
Merinci segala-gala
Berkat Studio
Flash
Percakapan Tepi Jalan
Tia Sulaksono
Flash
Bronze
Alpha Feminine Wife
Silvarani
Flash
Mendedah Mimpi Warhol
Foggy FF
Flash
Komik Shinchan, Rokok Lintingan dan Kacamata Bertangkai Satu
Autami Anita
Cerpen
SEKOLAH NERAKA
Naftalia Sastra
Cerpen
WAKTU
Armando Gultom
Cerpen
Ayah
ASRUL AZIZ SIGALINGGING
Cerpen
Bronze
Sepotong Kue Enak
Nana Sitompul
Cerpen
Bronze
Misi Rahasia Nomor 7
Dandy Ramadan
Cerpen
Bronze
Genang Luka Agustus
Renaldy wiratama
Skrip Film
PULANG - Script
Lucky
Skrip Film
MY LOVE 5
maisara
Rekomendasi
Flash
Pilih Baju Lagi
Deden Darmawan
Flash
Jangan Korupsi, Nak!
Deden Darmawan
Flash
Cabai
Deden Darmawan
Flash
Rapat Dekom
Deden Darmawan
Flash
Perbaikan
Deden Darmawan
Flash
SSB
Deden Darmawan
Flash
Kue Ulang Tahun Istriku
Deden Darmawan
Flash
Baju Pantas
Deden Darmawan
Novel
Sejati
Deden Darmawan
Flash
Petuah Ayah
Deden Darmawan