Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Flash
Romantis
I Love You - Kisah Cinta 2045
9
Suka
11,851
Dibaca

Tahun 2045, semua orang tidak pernah lagi keluar dari rumah. Semua jalan dipenuhi oleh robot yang menjalankan perintah majikan mereka.

Keluar dari rumah, akan terkena hukuman penjara 25 tahun !

Semua bekerja dari rumah.

Semua robot memiliki level, dari robot pekerja dengan gaji yang murah sampai robot asisten untuk orang-orang kaya dan terkenal.

Semakin mahal, robot akan semakin mirip manusia dengan kehebatan berfikir dan bertindak seperti mesin.

7 tahun yang lalu terjadi sebuah peristiwa yang menghebohkan. Seorang nenek meninggal di temani oleh robotnya. Nenek itu sudah lama terbaring sakit parah dan robot tersebut tidak di program untuk merawat manusia. Akhirnya dia meninggal dengan kondisi kelaparan. Petisi dibuat, meminta robot diberikan perasaan manusia.

Abel adalah robot yang sangat ramah dan pemalu. Dia bekerja dengan pasangan yang tidak memiliki anak. Tugasnya adalah belanja dan bersih-bersih rumah. Abel level robot yang murah, dimana senyum dan sapaannya setiap hari, tidak akan di balas oleh robot kelas atas lainnya.

Beredar kabar kalau beberapa robot akan dihentikan keberadaannya. Banyak majikan yang was-was, karena berarti mereka harus membeli lagi robot baru, yang harganya pasti tidak murah.

Hukum robot terbaru

Semua robot yang berada di level 7 ke bawah, harus segera di non aktifkan dan dibawa ke pembuangan mesin robot, dalam waktu 1 tahun. Hukuman 20 tahun untuk yang melanggar.

Jatuh Cinta

Setiap pagi Abel sering memperhatikan robot cantik dan ramah yang ada di pasar. Dia tahu siapa majikan robot itu, mereka orang yang sangat kaya dan terkenal.

Abel jatuh cinta.

Nama robot cantik itu, Cimuwa.

Suatu hari, Abel memberanikan diri menyapa Cimuwa. Cimuwa robot yang sangat ramah dan banyak bicara, cocok dengan Abel yang pendiam dan pemalu.

Akibat dari diberikannya rasa kepada robot, mereka bisa meminta pelepasan apabila bertemu dengan robot lain dan ingin hidup bersama. Mereka menyebutnya memulai koloni (manusia menyebutnya menikah). Mereka diberikan ijin untuk membuat anak robot, yang bisa dipekerjakan kepada manusia.

Meminta pelepasan

Abel memberanikan diri untuk mengajak Cimuwa meminta pelepasan kepada majikan mereka. Cimuwa menerimanya tapi mereka bukan robot dari level yang sama. Majikan Cimuwa menolak dengan marah.

Abel meminta bantuan majikannya, tapi majikannya menolak. Mereka mengijinkan Abel bila ingin mendapatkan pelepasan, saat dia menemukan pasangan robot yang tepat.

Saat Abel pulang dari pusat robot informasi, dia mendapatkan sebuah berita yang sangat luar biasa. Ternyata dirinya adalah robot prototipe level akhir, yang diuji cobakan kepada manusia.

Abel robot murah dengan level paling tinggi saat itu.

Cimuwa robot level 6.5 yang harus segera dimusnahkan. Majikan Abel tahu itu. Abel meneteskan airmata saat mendengarnya.

Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (13)
Rekomendasi dari Romantis
Novel
Bronze
Penantian Berharga
Syafina novita sari
Flash
I Love You - Kisah Cinta 2045
Irvinia Margaretha Nauli
Novel
Gold
Rezeki Itu Misteri Mati Itu Pasti
Mizan Publishing
Komik
Bronze
Taring Unordinary Families
Muhammad aris Setiawan
Flash
My Angel
Siji Getih
Novel
Melodia Hujan
Elgaruty
Novel
Bronze
Dua Jingga
Nurmalasari
Flash
"Teman"
Faristama Aldrich
Cerpen
Bronze
Sahabat Terindah
Tirani
Novel
Bronze
Bolehkah aku jadi imammu
Nadilla Karisya agustin
Novel
www.gosiplove.com
Achmad Farhan Al B
Novel
When Cammelia Bloom
Chacha
Flash
Bronze
Kucing Tidak Menolak Ikan
Yovinus
Novel
Cahaya di Ujung Pantura
Fatmawati
Flash
Bronze
Kopi Terakhir di Stasiun 12
Penulis N
Rekomendasi
Flash
I Love You - Kisah Cinta 2045
Irvinia Margaretha Nauli
Flash
Kehilangan yang Tak Terbayangkan
Irvinia Margaretha Nauli
Novel
Masha Man
Irvinia Margaretha Nauli
Cerpen
Belajar masak yukz, Sayang
Irvinia Margaretha Nauli
Skrip Film
Her Podcast Case
Irvinia Margaretha Nauli
Novel
Hujan di Tanah Utara
Irvinia Margaretha Nauli
Flash
Princess Without Manners
Irvinia Margaretha Nauli
Flash
Menghidupkan Kembali Cinta Pertama
Irvinia Margaretha Nauli
Cerpen
Guru Utara dan Selatan
Irvinia Margaretha Nauli
Cerpen
Bronze
Rahasia Sang Pemimpi Wajah
Irvinia Margaretha Nauli
Flash
Fighter Kids - Give me more
Irvinia Margaretha Nauli
Flash
Prank April MOP
Irvinia Margaretha Nauli
Skrip Film
Kereta Terakhir ke Nyumba
Irvinia Margaretha Nauli
Novel
Spanje - teman sekolah yang hilang
Irvinia Margaretha Nauli