Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Flash
Drama
Payung Saat Hujan
1
Suka
25,006
Dibaca

“Nara, kalau di luar sedang hujan, Nara harus pakai payung yang Nara bawa untuk Nara ya.”

“Ehh…???”

“Payungnya Nara pakai! Bukan untuk orang lain Nara. Buat apa Nara bawa payung kalau malah diberikan ke orang lain?”

“Kan biar tidak kehujanan.”

“Terus kalau Nara yang kehujanan tidak apa-apa? Kalau Nara yang sakit karena terkena hujan tidak apa-apa?”

“Bukan begitu Bian.”

“Kalau Nara sibuk memikirkan orang lain agar tidak terkena hujan, lantas yang melindungi Nara dari hujan siapa?”

“Bian….”

“APA?!?!”

“Kan Nara juga bisa berbagi payung dengan orang lain. Tidak perlu harus menyerahkan payung Nara untuk orang lain. Benar, kan?”

“Hmm…”

“Bukankah Nara sudah pernah bilang, kalau warna itu bukan hanya ada hitam dan putih Bian. Ada merah, kuning, biru, hijau, juga lainnya. Pelangi saja bisa terlihat indah karena memiliki banyak warna. Bian suka pelangi, kan?”

“Iya…”

“Jangan terlalu keras dengan diri sendiri ya, Bi!”

Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (0)
Rekomendasi dari Drama
Flash
Payung Saat Hujan
AlifatulM
Cerpen
Bronze
SOBO DAN LENDIR AJAIBNYA
Rian Widagdo
Novel
Bronze
Good Job, Doctor!
Deianeira
Novel
ARJUNA DAN JELITA
little women
Novel
Perjalanan Cinta
Haida Lee
Flash
Museum Kenangan
Jasma Ryadi
Novel
SUNRISE
Kala Hujan
Novel
Ibuku Seorang Rentenir
HANNARÉIN¹⁷
Skrip Film
BADUT: Baju untuk Duti
Priy Ant
Novel
PENCARIAN...
M U Y
Novel
AFEKSI
Michelia Rynayna
Cerpen
Bronze
Trilogi Kereta : Kereta yang Terekam
Rumpang Tanya
Skrip Film
DOKTER BURHAN
GRIANTO SABALI
Skrip Film
Miranda's Channel
syafetri syam
Flash
14 Februari Ketujuh
Salmah Nurhaliza
Rekomendasi
Flash
Payung Saat Hujan
AlifatulM
Flash
Warna. . .
AlifatulM
Flash
Bronze
Luka Kecil
AlifatulM
Flash
Hal-hal yang tidak boleh dipertanyakan
AlifatulM
Flash
Bronze
Seperti Menunggu Kue Matang
AlifatulM
Flash
Pepatah Bilang.....
AlifatulM
Flash
Bronze
ES KRIM MINT CHOCO
AlifatulM
Flash
Tempat Ternyaman di Dunia
AlifatulM
Flash
Bronze
Cara Agar Tidak Sakit
AlifatulM
Novel
Bronze
Tentang Sebuah Cerita
AlifatulM
Flash
Bronze
Seseorang yang putus asa
AlifatulM
Flash
Bronze
Hal yang melegakan di hari yang berat
AlifatulM
Flash
Bronze
Luka
AlifatulM
Flash
Bronze
K A B A R...
AlifatulM
Flash
Terhitung dan Tidak Terhitung
AlifatulM