Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Flash
Religi
Kepunahan si Bungsu
0
Suka
4,487
Dibaca
Cerpen ini masih diperiksa oleh kurator

Ia tengah mengistirahatkan badannya sejenak sembari menunggu Ayahnya pulang. Lagi-lagi, ia harus meratapi layar laptop yang tidak lelah menyimpan tugas. Banyak sekali cobaan yang ia hadapi dalam berproses, namun ia tak pernah membandingkan beban yang ia miliki dengan beban orang lain, sebab setiap orang memiliki porsi beban yang berbeda-beda.

Segala proses telah dijalani oleh si Bungsu, walaupun tidak sesuai dengan rencananya dan selalu berkeluh kesah. Benar, kala itu ia belum mengerti apa itu "Pasrah". Kian hari, si Bungsu semakin lelah, sebab yang ia pikirkan hanyalah "Jika tidak dikerjakan, maka tidak terselesaikan" dan mungkin hingga sekarang. Beberapa orang juga mungkin memikirkan hal yang sama dengan si Bungsu. Dalam proses yang menurutnya lelah inilah, ia berusaha mencari makna dari "Pasrah".

Perlahan, si Bungsu mulai mengerti apa itu "Pasrah", pasrah dalam artian berjuang diawal dan menyerahkan hasil perjuangan kepada Yang diatas sebagai penutup. Sekarang katakan, apa yang ada dibenak kalian setelah pembahasan tersebut? Yang ada dipikiran si Bungsu sekarang adalah, "Bagaimana cara menikmatinya?", karena sebenarnya menikmati proses membantu kita lebih mudah untuk berpasrah. Memang, jika dilihat dari perspektif seperti ini ada benarnya. Menikmati proses dan pasrah adalah jalan keluar dari rasa lelah yang tengah diraskan olehnya, walaupun ia masih belum tahu cara melakukannya. Itulah yang tengah ia pikirkan, sebab kenikmatan ini tidak sembarangan.

Aku tidak pernah mengatakan alasan, mengapa si Bungsu dalam kisah? Mungkin menurut kalian kisah ini hanyalah kisah sepele. Namun, bagi si Bungsu kisah ini adalah kisah yang berharga untuknya.

Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Tidak ada komentar
Rekomendasi dari Religi
Flash
Kepunahan si Bungsu
Musrifah Anjali
Novel
Gold
Jejak-Jejak Islam
Bentang Pustaka
Novel
Bronze
Kelana
ahmad kholil | @KholilAhmad
Novel
Bronze
Di Balik Kerudung Delizta
Nunung Hartati
Novel
Gold
Ali ibn Abi Thalib
Mizan Publishing
Novel
Gold
Raya
Bentang Pustaka
Novel
Gold
Mencari Tuhan Sepanjang Zaman
Mizan Publishing
Novel
Gold
Pemimpin yang Tuhan
Bentang Pustaka
Novel
Bronze
ISTIQOMAH CINTA
fitriyanti
Flash
KANG ABI MENGAIS REJEKI
Heri Lumbiana
Novel
Gold
150 Kisah Utsman ibn Affan
Mizan Publishing
Flash
Impianku
Mahmud
Novel
Bronze
HARGA SEORANG PEREMPUAN
Siti Nuzulia Regar
Novel
Gold
Ada Pelangi di Balik Hujan
Mizan Publishing
Novel
Bronze
Cinta Tanpa Kata
Nita Permata Sari
Rekomendasi
Flash
Kepunahan si Bungsu
Musrifah Anjali
Flash
Kemalangan si Bungsu
Musrifah Anjali
Novel
PHOSPHENES
Musrifah Anjali
Flash
Tamu si Bungsu
Musrifah Anjali
Flash
Kekosongan si Bungsu
Musrifah Anjali
Flash
Memori Pekat si Bungsu
Musrifah Anjali
Flash
Si Bungsu Emas
Musrifah Anjali