Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Flash
Drama
Cara Agar Tidak Sakit
1
Suka
10,955
Dibaca

“Bian… Boleh Nara tanya sesuatu?”

“Apa Nara?”

“Kenapa Bian suka sendiri?”

“Bukankah itu jauh lebih aman?”

“Aman?”

“Kalau diluar sedang hujan deras, Nara tetap didalam Rumah atau pergi ke luar?”

“Tentu saja didalam Rumah.”

“Kenapa?”

“Nanti kena hujan.”

“Memang kenapa kalau kena hujan? Itu kan hanya air.”

“Kalau kena hujan, nanti bisa terkena flu.”

“Maka dari itu, Bian tetap didalam Rumah Nara. Biar Bian tidak terkenal flu.”

“Hmm… Bagaimana kalau ternyata Bian harus keluar Rumah walaupun hujan?”

“Apa itu penting?”

“Iya.”

“Kalau gitu, Bian akan mencari payung atau jas hujan terlebih dahulu baru nanti keluar Rumah.”

“Bagaimana kalau tidak ada?”

“Pasti ada, Nara. Setidaknya Bian pasti akan menemukan sesuatu yang bisa melindungi Bian dari hujan ketika Bian keluar Rumah.”

“Kenapa tidak hujan-hujanan saja?”

“Lantas kalau Bian nanti terkena flu bagaimana? Apa Nara mau tanggung jawab? Sakit itu tidak enak Nara.”

“Iya Bian.”

end.

Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Tidak ada komentar
Rekomendasi dari Drama
Novel
SELAT GIBRALTAR
Manda Tiara Sani
Flash
Cara Agar Tidak Sakit
AlifatulM
Flash
Api dalam Hujan
Elysiaaan
Cerpen
Keluargaku semangatku
Arif okta Maulana
Novel
Bronze
Silent Love
Zaky Uzumo
Novel
You sound good
Jonem
Novel
Bandung dan Kamu
Riska Gustania
Novel
Bronze
Unconditionally Love
Esti Farida
Flash
Bronze
Tas Papa
Sulistiyo Suparno
Novel
TWIN BUT NOT TWINS
Lirin Kartini
Novel
Bronze
Lensa Argan
rekhasandy
Novel
Bronze
Bleu
Seli Suliastuti
Flash
Bronze
Rasa Itu Masih Ada
Gia Oro
Flash
Koin Odong-odong
Putri Rafi
Novel
Bronze
Deklarasi Rasa
Ulil Absor
Rekomendasi
Flash
Cara Agar Tidak Sakit
AlifatulM
Flash
Tempat Ternyaman di Dunia
AlifatulM
Flash
Pepatah Bilang.....
AlifatulM
Flash
Luka
AlifatulM
Flash
Pengertian Cinta
AlifatulM
Flash
Laki-laki juga boleh menangis, Nara. . . .
AlifatulM
Flash
Hal-hal yang tidak boleh dipertanyakan
AlifatulM
Flash
Luka Kecil
AlifatulM
Flash
Warna. . .
AlifatulM
Cerpen
D I S T A N C E
AlifatulM
Flash
Hal yang melegakan di hari yang berat
AlifatulM
Flash
ES KRIM MINT CHOCO
AlifatulM
Novel
Tentang Sebuah Cerita
AlifatulM
Flash
Tentang yang Hilang
AlifatulM
Flash
Payung Saat Hujan
AlifatulM