Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Flash
Sejarah
Negeriku
1
Suka
247
Dibaca
Flash Fiction ini masih diperiksa oleh kurator

Bagiku

Hidup sangatlah sederhana

Seperti renyah tawa kita menertawakan ketololan kita sendiri

Seperti seorang ayah yang bangga anaknya cakap mengaji

Seperti perempuan yang menutup mahkota dengan bersahaja

Tapi, dunia tidak sesederhana itu

Dalam renyah tawa kini mengandung siasat

Cendekiawan-cendekiawan menipu dengan bersahaja

Mesjid yang ditinggal berjuta malaikat didalamnya, diperebutkan karena materi

Mana kesederhanaan kita

Mana kebersahajaan kita

Dimanakah kemanusiaan kita sekarang

Dulu semua berjanji, tulus sekali

Dipamplet-pamplet, dimimbar mesjid, di koran koran

kulihat kalian mengikarkan demi negeri ini

Tapi, sekarang, kau tipu kami dalam ketidaktahuan

Kau rampok kami dalam kebersahajaan

Jangan lagi menipu

Aku ingin melihat negeriku tersenyum dengan tulus

Bukan seperti senyum kalian sekarang

Di pamplet- pamlet megah

Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Tidak ada komentar
Rekomendasi dari Sejarah
Flash
Negeriku
Rahmatul Aulia
Novel
Gold
Dunia Sophie
Mizan Publishing
Novel
Perempuan Ekor Kuda
Sarasuta
Novel
Mengikat Makna Selamanya
Mizan Publika
Novel
Hantu Siang Bolong
Lail Arahma
Novel
Suntik Hidup
Ana Latifa
Novel
Gold
Kartini (Movie Tie-In)
Noura Publishing
Novel
Putri Eng Kian Sang Permaisuri
widyarini
Flash
Ik ben de Verrader
Ika Karisma
Novel
Gold
Tunggu Aku di Batavia
Falcon Publishing
Novel
Bronze
Matahari Lembah Cawan
Sri Wintala Achmad
Novel
Takdir Tanah Mangir
Ferry Herlambang
Novel
Perempuan dalam Kenangan
𝔧 𝔞 𝔫 𝔱 𝔢 .
Novel
"DEWAGADIS"
Helluva
Novel
Gold
Ahok
Noura Publishing
Rekomendasi
Flash
Negeriku
Rahmatul Aulia
Novel
A Trip to Your Wedding
Rahmatul Aulia
Skrip Film
A Trip to Your Wedding
Rahmatul Aulia
Flash
Saat Katak Memanggil Hujan
Rahmatul Aulia
Skrip Film
Rashid and Rani : Partner in Crime
Rahmatul Aulia