Halaman Author
Kontrol semua karyamu pada halaman author, kamu bisa memublikasikan karya baru atau mengatur karyamu dengan mudah dalam satu tempat.
Flash
Drama
Temanimu Melepas Nada Masa Lalu
8
Suka
22,768
Dibaca

Kamu duduk di kursi kayu tua, memandangi langit dan lautan. Tanyaku, sampai kapan terus tangisi teriakan masa lalu? Apa aku menyelamatkanmu hanya untuk melihatmu bersedih?

Kamu mungkin tercipta tanpa mengenal nada. Namun, kamu mengenal warna, syukurilah.

Jemarimu menguntai kata, berucap sudah saatnya melepas nada penyesalan. Aku setuju.

Ingatlah kejadian di pantai ini sebagai kenangan. Lima untaian nada dari lima nyawa masih terdengar karena pertolonganmu. Apa lagi yang kamu sesali. Tidak semua penumpang kapal itu bisa kamu selamatkan.

Dan jangan berterima kasih padaku telah menyelamatkanmu yang bodoh, menantang takdir tanpa peduli nyawa. Aku hanyalah seekor anjing kampung yang kamu anggap keluarga.

Anda harus login atau daftar untuk mengirimkan komentar
Komentar (3)
Rekomendasi dari Drama
Novel
Pelangi Merah Putih
Fevyannin Kivlanella Fathiaz
Flash
Temanimu Melepas Nada Masa Lalu
catzlinktristan
Flash
FACE RECOGNITION
Xianli Sun
Cerpen
Cahaya di Tengah Jalan Buntu
Hendra
Cerpen
Bronze
Ps100jt Situs Agen Slot Online
ps100jt
Novel
Bronze
Numpang Lewat
Okhie vellino erianto
Skrip Film
Di Kafe
Nida C
Flash
Bronze
Sepadan
DMRamdhan
Flash
Bronze
Jam Tangan
AndikaP
Cerpen
Priceless Time
Pamella Paramitha
Cerpen
Samudra yang Bisu
E. N. Mahera
Cerpen
Fragmen Dialisa
Glory
Novel
Singa yang Tersesat
diana primanita
Novel
Ketika Bumi Hianati Matahari
Sitio Ahiria
Skrip Film
The Memorable
Clairo
Rekomendasi
Flash
Temanimu Melepas Nada Masa Lalu
catzlinktristan
Flash
Makan Malam
catzlinktristan
Novel
Air Mancur Negeri Gula
catzlinktristan
Flash
Dua Karet
catzlinktristan